ralat

Jenis-jenis printer
Ø Impact printer
1.  Printer dot matrix adalah pencetak yang resolusi cetaknya masih sangat rendah. Bahkan, printer dot matrix memiliki suara yang cenderung keras ketika sedang mencetak. Head dari printer ini terdiri atas 7 atau 9 ataupun 24 jarum yang tersusun secara vertical dan membentuk sebuah kolom.
http://teknowrap.com/wp-content/uploads/2014/01/pengertian-printer-dot-matrix.png 
Gambar dari Printer Dot Matrix
2. Daisy Wheel Printer
Printer ini disebut demikian karena menggunakan sebuah roda (wheel), yang berisi karakter-karakter. Tiap-tiap karakter di roda, terletak pada sebuah lengan plastik yang dilekatkan pada pusat roda, sehingga berbentuk seperti bunga seruni (daisy). Roda yang berisi karakter-karakter akan berputar dan akan berhenti pada posisi karakter yang dikehendaki, selanjutnya karakter ini akan diketuk dengan suatu pemukul dan akan tercetak di kertas melalui suatu karbon. Kecepatan daisy wheel printer sekitar 55 cps (karakter per detik).
  https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEh1OWI6Yrxj-Q19e6h1ctPPt5uG52DPi8WND3hXfLkuOiMUhd6RRx88WxcZNN9xc4RB5VYUFmHMc7K40IqStWooLu6GeSt1NuOy5TfdfuVogVbuFZzai0QvMnvVK_gnVKZ5774wu_H3C30/s1600/daily+2.JPG 
Gambar dari Daisy Wheel Printer
3. Thimble Printer
Thimble printer merupakan letter quality printer menggunakan elemen berbentuk thimble yang terdiri dari  batangan plastik yang diatur melingkar seperti daisy wheel tetapi batangan tersebut dibengkokkan. Pola dari karakter ada di ujung batangan plastik tersebut.
 
Gambar dari Thimble Printer
4. Chain Printer
Chain printer menggunakan suatu rantai yang berisi karakter-karakter untuk membuat hasil cetakannya. Rantai tersebut akan berputar secara horizontal dan setelah tepat  pada posisi percetakan, palu pemukul akan mengetuk pola karakter di rantai dan melalui karbon, bentuk dari karakter akan tercetak di kertas. Chain printer mempunyai kecepatan yang tinggi sampai 1000 baris per menit.
http://www.entrytill.com/images/product/band_printer.jpg 
Gambar dari Band Printer
6. Drum printer
Adalah printer yang kumpulan karakternya diletakkan pada permukaan luar dari suatu  drum metal. Tiap-tiap posisi kolom pencetakan terdapat satu lingkaran kumpulan karakter d drum. Proses pencetakan karakter dilakukan dengan memutar drum sampai pada bentuk karakter yang diinginkandan suatu palu pemukul akan mengetuk karakter tersebut.
 
Gambar dari Drum Printer
Ø  Nonimpact Printer
1. Inkjet printer
Adalah alat cetak yang sudah menggunakan tinta untuk mencetak dan kualitas untuk mencetak gambar berwarna cukup bagus. Proses pencetakan pada inkjet printer, dimulai dengan bahan termoplastik dan materi pendukung (lilin) ​​yang ditahan dalam keadaan meleleh dalam dua reservoir panas.
 
Gambar dari Inkjet Printer
2. Thermal printer
Menggunakan kepala cetak yang berisi jarum-jarum besi yang masing-masing dipanasi secara terpisah. Kertas yang digunakan untuk thermal printer adalah kertas khusus yang peka terhadap panas. Jarum besi yang dipanasi, bila diletakkan dekat dengan kertas yang peka panas tersebut, menyebabkan bentuk karakter akan terbakar di kertas. Thermal printer tidak dapat mencetak bentuk yang berwarna.
 
Gambar dari Thermal Printer
3. Electrostatic printer
Menggunakan kepala cetak yang berisi jarum-jarum besi yang diberi aliran listrik. Cara kerja Electrostatic printer sama dengan thermal printer, kecuali kertas yang digunakan adalah kertas khusus yang dilapisi dengan alumunium oksida.
 
Gambar dari Electrostatic Printer
4. Thermal transfer printer
Merupakan printer teknologi panas (thermal) yang terbaru dan dapat mencetak dalam bentuk warna-warna. Pencetakan transfer termal digunakan untuk mencetak informasi variabel kode batch, kode tanggal, nomor urut, teks, diagram dan kode bar ke label akhir pallet, karton atau kotak, untuk pergudangan dan distribusi kebutuhan.
 
Gambar dari Thermal Transfer Printer
5. Laser Printer
Printer jenis ini memakai sistem yang hampir sama dengan sistem yang dipakai oleh mesin foto-copy, sehingga hasil cetakkannya jauh lebih rapi jika dibanding dengan printer-printer sebelumnya. Proses pencetakkannya dilakukan dengan mem-fokuskan gambar yang akan dicetak titik pertitik yang dilakukan oleh semi conductor laser.
 
Gambar dari Laser Printer
Ø  Serial Printer
Sebuah printer yang mencetak satu karakter pada suatu waktu dalam urutan di mana mereka muncul dalam baris teks.
 
Gambar dari Serial Printer
Ø  Line Printer
printer ini terdiri rantai karakter atau pin yang mencetak keseluruhan baris pada satu waktu. Printer  ini sangat cepat tetapi dengan kualitas yang rendah.
 
Gambar dari Line Printer
Ø  Page Printer
Printer komputer yang memproses dan mencetak seluruh halaman pada satu waktu, sebagai lawan dari printer yang mencetak satu baris atau karakter pada satu waktu seperti printer line dan printer dot-matrix.
 
Gambar dari Page Printer
Ø  Intelleigent Printer Controller
Merupakan alat yang dapat
digunakan untuk menghubungkan beberapa komputer dengan sebuah
atau beberapa printer, sehingga sebuah printer dapat di pergunakan
bersama -sama secara otomatis atau dapat dipindahkan antara satu
printer dengan printer yang lain.
 
 Gambar dari Intelligent Printer Controller
Macam-Macam Video Display :

Ø  Alphanumeric display
Dapat menampilkan karakter dengan lebih baik / jelas tetapi pengendaliannya jauh lebih
sulit jika dibandingkan dengan 7 segment display. Aplikasi berikut ini akan membuat animasi moving sign pada tampilan alphanumeric, tentunya dengan bantuan SPC Alphanumeric Display sehingga aplikasi ini menjadi jauh lebih sederhana. 
http://dubel.org/alphadisplay/display.gif 
Gambar dari Alphanumeric Display
Ø  Kartu VGA (VGA Card) atau sering disebut VGA saja, singkatan dari Video Graphics Adapter, adalah salah satu komponen komputer yang berfungsi untuk mengubah sinyal digital dari komputer menjadi tampilan grafik di layar monitor. Dengan kata lain, kartu VGA berguna untuk menerjemahkan output (keluaran) komputer ke tampilan monitor. VGA Card sering juga disebut Card display atau kartu grafis.
 
Gambar dari VGA Card
Ø  Monochrome
Menjelaskan lukisan, gambar, desain, atau foto dalam satu warna atau nuansa satu warna.
 
Gambar dari Monochrome
Ø  Color Display
The Color Graphics Adapter (CGA), awalnya juga disebut Color / Graphics Adapter atau IBM Warna / Graphics Memantau Adapter,  diperkenalkan pada tahun 1981, adalah kartu grafis pertama IBM dan pertama kartu warna layar untuk PC IBM. Untuk alasan ini, itu juga menjadi standar tampilan komputer warna pertama yang komputer.
  
Gambar dari Color Display
Ø  Computer Display Projector
LCD Panel, secara sederhana adalah seperangkat alat yang membentuk Projector dimana ada tiga jenis RGB yang masing-masing mempunyai warna dan berfungsi sebagai penerima pesan dari mainPCA untuk menampilkan gambar (warna dan lain-lain) kemudian diteruskan oleh lensa.
 
Gambar dari Computer Display Projector
Source :
 
http://www.encyclopedia.com/doc/1O11-serialprinter.html
http://qosiem.blogspot.com/2012/04/poengertian-dan-pengenalan-jenis-jenis.html
http://en.wikipedia.org/wiki/Page_printer
http://pmk08.files.wordpress.com/2012/11/printer.pdf
http://www.innovativeelectronics.com/files/an_files/AN86.pdf
http://masarulnasgor.wordpress.com/2012/03/17/mengenal-fungsi-driver-grafis-graphic-driver-dan-cara-memperbaruinya/
http://en.wikipedia.org/wiki/Monochrome
http://en.wikipedia.org/wiki/Color_Graphics_Adapter
http://www.lampu-lcdprojector.com/tampilan-lcd-projector-ber ubah-warna-kuning/;
http://teknowrap.com/pengertian-printer-dot-matrix-beserta-penjelasannya/
http://motherboard417.wordpress.com/2012/11/24/jenis-jenis-printer/
http://lintasinformaticha.wordpress.com/2012/11/12/jenis-jenis-printer/
 
 

 
 
 

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Task 6: Negotiation

Translation of English Poetry into Indonesian